LOWONGAN KERJA BARU

Lowongan Kerja Guru Yayasan Tunas Iblam 13 Juli 2016

Lowongan Kerja terbaru Guru Bahasa Inggris Yayasan Tunas Iblam. Loker terbaru kali ini kami berasal dari bidang Pendidikan yaitu Tunas Iblam, Lembaga pendidikan adalah tempat yang memiliki fungsi mendidik putra-putri bangsa secara terencana, dinamis, dan kreatif; yang dilaksanakan secara holistic serta profesional edukatif. Hal tersebut dilakukan untuk mencapai tujuan dan cita-cita pendidikan nasional secara umum dan lembaga pendidikan tersebut secara khusus, serta anak didik secara optimal. Fungsi mendidik para siswa dilakukan dalam rangka mengembangkan, membina, dan meningkatkan potensi, kompetensi, dan bakat peserta didik.Pengelolaan lembaga pendidikan sepatutnya dilakukan dalam/dengan kerangka-kerangka ilmiah, edukatif, dan relevan untuk mengembangkan dan meningkatkan peserta didik secara optimal, serta sekaligus menjadikan tolak ukur keberhasilan penyelengaraan fungsi dan lembaga pendidikan.
Sebagai seorang pendiri Bpk H. Edy Susanto,MH,MM,MA yang sangat peduli terhadap pendidikan telah lama memberikan sumbangsih pada Negara Republik Indonesia ini dengan mendirikan Sekolah Tinggi ilmu Hukum IBLAM program Sarjana dan Pasca Sarjana.
Kecintaan dan kepedulian terhadap masalah pendidikan tidak berhenti sampai disini, pada 10 Mei 2005, oleh notaris B. Wirastuti Puntaraksma,SH, bertempat di jalan Raden Sanim No 100, Tanah Baru Beji Depok mendirikan Yayasan Tunas Iblam yang bergerak pada bidang pendidikan, sampai saat ini yayasan Tunas Iblam telah memiliki :
Lowongan Kerja terbaru Guru
Lowongan Kerja terbaru Guru

  • Taman Kanak–Kanak (TK)
  • Sekolah Dasar (SD)
Kini Yayasan Tunas Iblam membuka Lowongan Kerja terbaru sebagai berikut ini :

Lowongan Kerja Guru Yayasan Tunas Iblam 13 Juli 2016

Guru Bahasa Inggris SD-Jawa barat-Depok

KELAYAKAN

  • Usia minimal 25 maksimal 35 tahun
  • Lulusan Pendidikan S1 Jurusan Pendidikan Bahasa Inggris / PGSD / PGMI
  • IPK minimal 2,75 Universitas Negeri / Swasta
  • Berbahasa Inggris
  • Mahir dalam mengoperasikan computer khususnya Ms. Office
  • Mencintai dunia anak termasuk ABK (Anak Berkebutuhan Khusus)
  • Berdedikasi, disiplin dan loyalitas terhadap dunia pendidikan
  • Diutamakan domisili di Depok (jika diluar Depok disediakan asrama)
  • Berpenampilan rapi dan sopan 

CARA MELAMAR PEKERJAAN


Silahkan anda melamar pekerjaan di bidang Guru dan Pendidikan dengan cara melamar pekerjaan sebagai berikut ini :
  • Siapkan Berkas Lamaran lengkap anda
  • Berkas lamaran dikirim ke:
Yayasan Tunas Iblam
Jl. R. Sanim No. 100 Kelurahan Tanah Baru, Kecamatan Beji, Kota Depok
Kode Pos 16426

Demikian Informasi Lowongan Kerja Terbaru Semoga membantu anda.amin

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Lowongan Kerja Guru Yayasan Tunas Iblam 13 Juli 2016"

Post a Comment